Setelah lokasi bangkai kapal perang Australia, "HMAS Sydney", ditemukan 17 Maret lalu, kini sanak keluarga korban dan kita semua dapat melihat langsung beberapa sisi "wajah" kapal yang tenggelam bersama 645 orang awaknya dalam pertempuran dengan kapal perang Jerman, "Kormoran", pada November 1941 itu.Beberapa foto "kuburan perang" itu hari Jumat (4/4) dilansir ABC untuk pertama kalinya sejak lokasi bangkai kapal ditemukan tim pencari dari "Finding Sydney Foundation" . Adapun berita tentang penemuan lokasi bangkai HMAS Sydney ini sebelumnya sudah saya posting pada 17 Maret lalu. Judul beritanya adalah AUSTRALIA AKHIRNYA TEMUKAN LOKASI BANGKAI "HMAS SYDNEY"



No comments:
Post a Comment